Untuk menginstall package deb di ubuntu
1. Masuk ke terminal (ctr + alt + T)
2. Masuk ke lokasi folder yang ada package deb
contoh :
$ cd Downloads
3. Ketikkan perintah berikut :
$ sudo dpkg -i package.deb
Tips :
Kita bisa menggunakan tanda bintang (*) untuk mengganti versi dari package ,contoh untuk menginstall virtualbox-4.2_4.2.12-84980~Ubuntu~precise_i386.deb
kita bisa mengetikkan perintah :
$ sudo dpkg -i virtualbox-*.deb
Tentu saja dengan catatan di folder tersebut hanya satu file virtualbox
Referensi : http://www.cyberciti.biz/faq/ubuntu-linux-how-do-i-install-deb-packages/