[Ubuntu] Cara Upgrade Versi PHP ke 5.6 di Ubuntu 14.04

  1. Tambahkan repository dan update
  2. sudo add-apt-repository ppa:ondrej/php

  3. sudo apt-get update

  4. Install PHP 5.6
  5. sudo apt-get install -y php5.6 php5.6-mcrypt php5.6-mbstring php5.6-curl php5.6-cli php5.6-mysql php5.6-gd php5.6-intl php5.6-xsl php5.6-zip libapache2-mod-php5.6

  6. Matikan module php sebelumnya
  7. sudo a2dismod php5

  8. Aktifkan module php module versi sekarang
  9. sudo a2enmod php5.6

  10. Restart service apache
  11. sudo service apache restart

Referensi :

https://stackoverflow.com/questions/40567133/cannot-add-ppa-ppaondrej-php5-5-6

Mengaktifkan Mod rewrite di Ubuntu Server 16.04

Untuk mengaktifkan Mod Rewrite di Ubuntu 16.04 yaitu dengan cara :

sudo a2enmod rewrite

Kemudian Selanjutnya restart apache nya dengan cara  :

sudo systemctl restart apache2

atau dengan cara

sudo /etc/init.d/apache2 restart

kemudian setting di bagian confignya yaitu :

sudo nano /etc/apache2/sites-available/000-default.conf

Kemudian tambahkan line berikut :

<VirtualHost *:80>
     <Directory /var/www/html>
            Options Indexes FollowSymLinks MultiViews
            AllowOverride All
            Require all granted
     </Directory>

. . .
</VirtualHost>

Tambahkan line yang berhuruf tebal di atas bila belum ada

kemudian restart lagi apache dengan cara di atas

sudo systemctl restart apache2

atau

sudo /etc/init.d/apache2 restart

Selanjutnya silakan buat file .htaccess

Sudah bisa kan ?

Asumsinya temen-temen sudah bisa ya…

Kalau belum bisa car tutorial membuat file .htaccess

Semoga bermanfaat.

Referensi:

https://www.digitalocean.com/community/tutorials/how-to-rewrite-urls-with-mod_rewrite-for-apache-on-ubuntu-16-04

 

How to Delete or Remove Package in Ubuntu

If you want to remove package completely in ubuntu you can use this command :

sudo apt-get purge –auto-remove packageName

for example :

sudo apt-get purge –auto-remove ssmtp

Reference :

https://askubuntu.com/questions/151941/how-can-you-completely-remove-a-package

Mengatasi Error Sudo apt-get update Could not resolve pada Ubuntu

Untuk mengatasi error saat update ubuntu, sudo apt-get update, yang errornya : could not resolve …

maka caranya adalah :

  1. Buka sudo nano /etc/resolv.conf
  2. Ganti nameserver dengan dns dari google  yaitu 8.8.8.8 dan 8.8.4.4

dns google

Referensi :

https://askubuntu.com/questions/29071/apt-get-update-cannot-find-ubuntu-servers

Cara Cek Versi Ubuntu Lewat Terminal

Untuk mengecek versi berapa ubuntu kita, maka ketikkan di terminal  :

lsb_release -a

Maka akan muncul versi ubuntu kita.

ubuntu lsb_release_a

 

Referensi :

https://help.ubuntu.com/community/CheckingYourUbuntuVersion

Ubuntu 14.04 : Mengatasi Error could not resolv

Untuk mengatasi error di Ubuntu could not resolv maka solusinya adalah :

  1. Buka sudo nano /etc/resolv.conf
  2. Ketikkan DNS yang valid, misal google
  3. nameserver 8.8.8.8
    nameserver 8.8.4.4
  4. restart network dengan :
  5. /etc/init.d/networking restart

  6. Selesai

 

Sumber : https://www.turnkeylinux.org/forum/support/20090724/fix-apt-get-could-not-resolve-archiveubuntucom

Ubuntu Apache : Merubah Konfigurasi Document dari /var/www/html ke /var/www

Kalau kita install ubuntu khususnya Ubuntu server LTS 14.04 maka settingan apache nya, document root nya , berada di

/var/www/html

Bila kita ingin merubah lokasi folder nya atau directory nya, menjadi

/var/www

Maka caranya edit configurasi nya seperti di bawah ini  :

  1. Buka file configurasinya , dengan cara  :
    sudo nano /etc/apache2/sites-available/000-default.conf
    
  2. Edit bagian
    DocumentRoot /var/www/html

    Menjadi :

    DocumentRoot /var/www
  3. Close dengan cara : Ctrl + X , dan ketik Y untuk menyimpan
  4. Restart apache dengan cara :

    sudo /etc/init.d/apache2 restart

  5. Selesai

 

Tambahan :

Bila folder sudah kita tambahkan jangan lupa untuk buka permission nya agar bisa upload file,  dengan cara :

sudo chmod 0777 -R /var/www

Selesai ..

Selamat mencoba.

 

14 Desember 2016

Mahrizal

 

Referensi :

http://stackoverflow.com/questions/5891802/how-do-i-change-the-root-directory-of-an-apache-server

Install Mail Server di Ubuntu Server 14.04 : Agar PHP mail() Berfungsi

Saya heran kenapa fungsi php mail() saya tidak jalan, akhirnya setelah browsing, jawabannya ialah perlu install dulu mail server di server kita.

Oh iya saya baru ingat, server belum lama ganti jadi saya belum install lagi mail server. Akhirnya setelah install dan utak atik alhamdulillah bisa jalan.

Sebetulnya ada beberapa pilihan mail server diantaranya ssmtp, sendmail, postfix dan yang lainnya. Namun kemarin saya memakai ssmtp dan bisa jalan.

Langsung ya ke cara2 nya :

Pertama install ssmtp dengan cara :

sudo apt-get install ssmtp

Kedua , setelah selesai edit konfigurasinya dengan cara :

sudo nano /etc/ssmtp/ssmpt.conf

Nanti akan terbuka editor nano

Selanjutnya edit menjadi seperti berikut ini :

ssmtp

Yang saya coret di atas ganti saja dengan alamat email kita, domain dan hostname nya tinggal disesuaikan ya.

Kemudian biar lebih mantep tinggal direstart apache nya.

Terima kasih sudah mampir…

 

Referensi :

http://www.kvcodes.com/2016/03/send-e-mail-localhost-ubuntu-php/

 

Mengaktifkan GD PHP

Jika kita bekerja dengan image pada PHP maka kita harus mengaktifkan modul GD

Untuk Ubuntu cara mengaktifkannya :

sudo apt-get install php5-gd

kemudian restart apache

sudo /etc/init.d/apache2 restart

Untuk di windows :

hapus tanda ; pada

;extension=php_gd2.dll
menjadi
extension=php_gd2.dll
kemudian restart apache dari services.msc
Jika sudah coba buka phpinfo.php
maka akan tampil  :
gd.png
kalau sudah ada gd nya maka sukses install nya
atau bisa juga dengan script :
<?php
  if (extension_loaded(‘gd’) && function_exists(‘gd_info’)) {
    echo “PHP GD library is enabled in your system.”;
  }
  else {
    echo “PHP GD library is not enabled on your system.”;
  }
?>
Jalankan di browser kalau berhasil akan tampil “PHP GD library is enabled in your system”.
Referensi :

 

Fix Error : Could not resolve id.archive.ubuntu.com

Hari ini saya mau install gd php  dengan perintah sudo apt-get install

eee.. ternyata ada error :

Could not resolve id.archive.ubuntu.com

Akhirnya setelah browsing nemu juga caranya :

  1. Cari file /etc/resolv.conf
  2. Edit nameserver menjadi

nameserver 8.8.8.8
nameserver 8.8.4.4

Alhamdulillah bisa install pun bisa berhasil

Solved !

 

Referensi :

http://askubuntu.com/questions/29071/apt-get-update-cannot-find-ubuntu-servers

 

Error MySQL : ERROR 2002 (HY000): Can’t connect to local MySQL server through socket ‘/var/run/mysqld/mysqld.sock’ (2)

Untuk mengatasi error :

ERROR 2002 (HY000): Can't connect to local MySQL server through socket '/var/run/mysqld/mysqld.sock' (2)

Silakan buka file my.cnf di

sudo nano /etc/mysql/my.cnf

cari bind-address dan ubah menjadi sebagai berikut  :

bind-address 127.0.0.1

Kalau masih tidak bisa

coba ubah  settingan mysqld dan client menjadi :

[mysqld]
datadir=/var/lib/mysql
socket=/tmp/mysql.sock
[client]
socket=/tmp/mysql.sock

Cara yang terakhir ini berhasil di saya.

 

Referensi :

http://ubuntuforums.org/showthread.php?t=804021&page=5&s=fbe6fb422e715cc5733bbe027dc5fc48

http://forums.mysql.com/read.php?11,27769,59865

Memperoleh Mac Address Ubuntu dari PHP

Untuk memperoleh deskripsi ifonfig dari php bisa memakai script berikut :

<?php
exec(“/sbin/ifconfig”, $output);
print_r( $output);
?>

sedangkan hanya untuk memperoleh mac address maka seperti ini  :

<?php
exec(“/sbin/ifconfig | grep HWaddr”, $output);
print_r( $output);
?>

sumber :

http://www.experts-exchange.com/Programming/Languages/Scripting/PHP/Q_28139225.html

Membuat Backup Database MySQL Otomatis dengan Crontab Ubuntu

Agar database MySQL menjadi aman maka perlu dibackup secara berkala. dan agar efisien cara backup nya maka sebaiknya dilakukan secara otomatis by sistem , kalau manual takut lupa atau tidak sempat kalau lagi repot.

Salah satu backup otomatis adalah dengan menggunakan crontab

Penjelasan Crontab bisa dibaca di wikipedia http://en.wikipedia.org/wiki/Cron

Cron is the time-based job scheduler in Unix-like computer operating systems.

Formatnya :

*    *    *    *    *  command to be executed
┬    ┬    ┬    ┬    ┬
│    │    │    │    │
│    │    │    │    │
│    │    │    │    └───── day of week (0 - 6) (0 or 6 are Sunday to Saturday, or use names)
│    │    │    └────────── month (1 - 12)
│    │    └─────────────── day of month (1 - 31)
│    └──────────────────── hour (0 - 23)
└───────────────────────── min (0 - 59)

Implementasikan di Backup

Buka terminal dan ketikkan :

crontab -e

nanti akan muncul editor , dan kita ketikkan script di bawah ini :

0 23 * * *  /usr/bin/mysqldump -u USER -pPASSWORD  databasename | gzip > /var/www/database_`date +\%Y-\%m-\%d`.sql.gz

keterangan :

0 = dijalankan pada menit ke 0

23 : dijalankan pada pukul 23 malam

* (pertama)  : dijalankan tanggal berapapun

* (kedua) : dijalankan bulan apapun

* (ketiga) : hari apapun

USER : user database , kalau usernya root isikan saja root

PASSWORD : password database, hati2 antara -pPASSWORD tidak ada spasi antara -p dengan PASSWORD

| gzip : agar file nya dikompres menjadi gz , dengan tujuan agar file nya lebih kecil size nya

date +\%Y-\%m-\%d : agar hasilnya tanggal sekarang saat eksekusi
Baca lebih lanjut

Ubuntu : Cara Install package deb

Untuk menginstall package deb di ubuntu

1. Masuk ke terminal (ctr + alt + T)

2. Masuk ke lokasi folder yang ada package deb

contoh :

$ cd Downloads

3. Ketikkan perintah berikut :

$ sudo dpkg -i package.deb

Tips :

Kita bisa menggunakan tanda bintang (*) untuk mengganti versi dari package ,contoh untuk menginstall virtualbox-4.2_4.2.12-84980~Ubuntu~precise_i386.deb

kita bisa mengetikkan perintah :

$ sudo dpkg -i virtualbox-*.deb

Tentu saja dengan catatan di folder tersebut hanya satu file virtualbox

Referensi  : http://www.cyberciti.biz/faq/ubuntu-linux-how-do-i-install-deb-packages/